18 Warga Negara China Tertangkap Judi Online
Pihak yang berwajib berhasil menangkap 18 warga negara China dan sebagian warga negara China ini tertangkap karena tidak mempunyai surat surat yang sah dan lengkap. Berdasarkan informasi setempat 18 warga negara China ini terkait dengan bisnis judi online karena kecurigaan warga sekitar didaerah Jambil.
Seorang warga yang ditemui dilokasi pengeledahan mengatakn bahwa rumah tersebut milik mantan Wakil Bupati Tanjung Jabung Timur yang disewa oleh seorang perempuan. Jika dilihat sekilas dari luar rumah tersebut seperti tidak ada aktivitas namun warga sekitar curiga karena ada seorang pengantar makanan sering keluar masuk membawa makanan.
Mulai dari itu warga sekitar mulai curiga dan melaporkan ke pihak berwajib sehingga polisi setempat melakukan pengintaian rumah tersebut dan melihat gerak geraik penyewa rumah tersebut. Polisi tersebut berhasil dan berhasil mengetahui ada belasan orang didalam rumah tersebut.
Memang yang menyewa rumah ini seorang perempuan namun kami tidak tahu yang ternyata banyak orang di dalam rumah itu. Dugaan sementara belasan warga negara China ini ditangkap karena jaringan judi online.
Pada saat digeledah polisi menemukan barang bukti berupa 37 telepon rumah, 2 unit laptop, puluhan handphone, printer dan macam macam barang lainnya. Seoramg warga negara China berhasil kabur saat digeledah dengan menggunakan mobil Toyota Avanza bersama 4 orang lainnya. dan yahg lainnya dibawa ke kantor polisi setempat.
Pihak berwajib belum mengetahui secara jelas apakan warga negara China ini terlibat kasus perjudian online dan mengapa berada di Jambi. Hingga sekarang pihak berwajib masih melakukan pemeriksaan lebih lanjut kepada belasan warga negara China tersebut.
0 komentar:
Post a Comment